Beranda
Penandatanganan Kontrak Kesepakatan Hibah Nasional
Pada hari Jumat, 28 Juni 2024 – STBA YAPARI, sebuah lembaga pendidikan tinggi yang berfokus pada studi bahasa dan sastra, hari ini menggelar acara penandatanganan kontrak kesepakatan hibah nasional dengan Dr. Zakie Asidiky, S.Pd., M.Hum. Acara ini berlangsung di kampus STBA YAPARI dan dihadiri oleh berbagai pihak terkait. Dalam Read more…